Kata om Wikipedia Sabar itu :
Sabar adalah suatu sikap menahan emosi dan keinginan, serta bertahan dalam situasi sulit dengan tidak mengeluh. Sabar merupakan kemampuan mengendalikan diri yang juga dipandang sebagai sikap yang mempunyai nilai tinggi dan mencerminkan kekokohan jiwa orang yang memilikinya. Semakin tinggi kesabaran yang seseorang miliki maka semakin kokoh juga ia dalam menghadapi segala macam masalah yang terjadi dalam kehidupan. Sabar juga sering dikaitkan dengan tingkah laku positif yang ditonjolkan oleh individu atau seseorang.Macam-macam Sabar Menurut Syaikh Muhammad bin Shalih Al ‘Utsaimin rahimahullah terbagi menjadi 3 macam :
- Bersabar dalam menjalankan ketaatan kepada Allah.
- Bersabar untuk tidak melakukan hal-hal yang diharamkan Allah.
- Bersabar untuk menghadapi takdir-takdir Allah yang dialaminya, berupa berbagai hal yang menyakitkan dan gangguan yang timbul diluar kekuasaan manusia ataupun yang berasal dari orang lain.
Sudah pahamkan sekarang? yuk sekarang kita belajar bagaimana caranya menjadi orang yang sabar.
1. Beribadah Sering seringlah beribadah dan berdoa kepada Allah. Insyaallah dapat meningkat kesabaran kita.Semoga setelah membaca artikel ini kita dapat menjadi orang yang sabar ya. :)
2. Perbanyaklah Berteman
Dengan berteman kita dapat meningkatan kesabaran kita.
3. Berpikirlah Positif
Dengan berpikir positif kita mungkin bisa mengurangi tingkat keemosian kita,
EmoticonEmoticon